Range T X-Road 460 ditenagai oleh mesin diesel berkapasitas 11 liter bertenaga maksimum 460 bhp dan sudah berspesifikasi Euro VI.
Truk | 28 May 2018

Saat diperkenalkan di TMS 2018, wujud truk ini masih berupa prototipe. Namun akan segera dibuat versi produksi massalnya setahun kemudian agar bisa dilakukan trial oleh para calon pelanggan UD Trucks
Truk | 22 May 2018

Elon Musk mengatakan, kini truk listriknya bisa menempuh jarak hingga 600 mil (956 km) atau terjadi peningkatan jarak tempuh sekitar 20 persen lebih dari sebelumnya.
Truk | 21 May 2018

"Kalau cokelat ini sudah mengeras, akan sulit dibersihkan. Lebih sulit membersihkan ini ketimbang membersihkan salju," kata Brigadir Senior Bogdan Kowalski
Berita | 21 May 2018

Untungnya, insiden ini tak membuat 172 penumpang yang masih berada di dalam kabin pesawat terluka. Semua penumpang dilaporkan selamat.
Berita | 10 May 2018

Ritase.com didirikan anak muda bernama Iman Kusnadi yang bertindak sebagai CEO sekaligus founder. Dengan Ritase.com, semua proses pengiriman barang menggunakan truk menjadi terdigitalisasi.
Berita | 6 May 2018

Eicher merupakan salah satu merk truk lokal yang menjadi pemain kuat di bisnis kendaraan niaga, terutama truk light duty dan medium duty di India.
Berita | 1 May 2018

Selain double cabin, tersedia juga single cabin. Semua varian ini juga ditawarkan dalam versi penggerak roda 4x2 atau 4x4.
Pikap | 1 May 2018

Komponen pada Isuzu Traga bisa saling disubstitusi atau memiliki kesamaan dengan komponen kendaraan Isuzu lainnya.
Pikap | 1 May 2018

Isuzu Traga menggunakan mesin yang sama seperti dipakai di Isuzu Panther, yakni 4JA1-L berkapasitas 2.500 cc Diesel Direct Injection yang terkenal efisien bahan bakar.
Berita | 30 April 2018

Tata Ace Gold merupakan varian entry level dari seri mini pick up Tata Ace. Grill depan berdesain baru dengan headlamp model circular, begitu juga pada lampu sein, dengan bumper depan berwarna hitam.
Pikap | 15 April 2018

Keduanya mengesankan wujud sebuah truk ringan atau pick up ukuran jumbo ketimbang sebuah pick up standar.
Berita | 15 April 2018

Traga diposisikan sebagai pengganti Isuzu Bison yang bodinya sama dengan Mitsubishi L300. Bison diperkirakan akan dihentikan produksinya seiring dengan dirilisnya Isuzu Traga.
Pikap | 15 April 2018

Untuk meningkatkan kinerjanya, PMI menargetkan memiliki 100 truk tangki air pada tahun 2019.
Berita | 9 April 2018

Demi mendukung kelancara tugas para sopir, Astra UD Trucks memberikan layanan SIM Gratis untuk para pengemudi truk pada 26 Maret 2018, melalui kegiatanpembuatan SIM B bagi pengemudi Quester.
Berita | 29 March 2018
