GIIAS 2019: Nissan Livina Diskon RP 15 Juta!
Berbagai model baru tampil di ajang GIIAS 2019.
Berbagai model baru tampil di ajang GIIAS 2019.
Daihatsu Xenia Sport Concept bisa jadi referensi modifikasi untuk para konsumen yang ingin mobil keluarga dengan nuansa sporty dan berjiwa muda.
Namun tak sekedar mobil sungguhan, berbagai miniatur alias Diecast mobil juga turut meramaikan perhelatan otomotif terbesar di Indonesia ini.
Sebelum menjajal kendaraan terbaru di GIIAS 2019, pengunjung akan mendapat sesi Safety Driving & Riding Course.
Toyota Fortuner kini sudah mendapatkan penyegaran ringan dan unitnya sudah dapat dilihat di GIIAS 2019.
Glory E3 adalah mobil listrik DFSK yang memiliki seabreg fitur dan tengah mencari waktu yang tepat untuk dipasarkan di Indonesia.
Unit X-Trail lawas bisa di-booking dengan tanda jadi alias TDP dengan nominal hanya Rp 5 juta saja.
Sebenarnya, produk ini sudah lama ada di Amerika Serikat, pihak 3M melihat tren pasar yang cukup menjanjikan di Indonesia.
Ini Dia model yang paling banyak dicoba pengunjung selama 4 hari penyelenggaraan GIIAS 2019.
Mobil bernama Daihatsu HYFun Concept ini disebut-sebut akan jadi Avanza dan Xenia masa depan.
Hadiah uang hanya untuk yang sudah melakukan SPK saja.