Di eksteriornya, New Condor tampil dengan desain gril depan yang berdesain heksagonal yang selama ini merupakan identitas truk-truk UD Trucks.
Truk | 31 July 2017

Bukan saja anggotanya dari area Jabodetabek, tapi Banten sampai Kediri pun hadir dalam acara bertema "Ngumbar Keluarga AXIC 2017" ini.
Berita | 28 July 2017

All new 2018 F-150 Police Responder dirancang menggunakan basis pick up F-150 FX4, dan rangka dan struktur kabinnya dirancang dengan standar militer.
Pikap | 22 July 2017

Sebanyak 5 unit Terios, 3 unit Xenia, 1 unit Sirion, dan 1 unit Luxio yang telah direkondisi, secara gratis diserahkan kepada 10 pemenang di Cirebon, Jawa Barat.
Berita | 18 July 2017

Walau menyebut pasar otomotif sedang stagnan, tapi Daihatsu puas atas capaiannya di semester pertama 2017. Simak daftar mobil terlarisnya.
Berita | 17 July 2017

Acara yang bertajuk "Ngumbar Keluarga AXIC" ini diselenggarakan di Bumi Bambini Playground, Bintaro, Tangerang Selatan, pada akhir pekan ini.
Berita | 15 July 2017

New Tourismo dibekali mesin diesel OM 470 dari Mercedes-Benz yang mampu menghasilkan tenaga maksimum 456 HP atau setara dengan 335 kW.
Bus | 10 July 2017

Acara santunan anak yatim piatu yang berlangsung di Cawang, Jakarta Timur ini sekaligus kesempatan silaturahmi antar-chapter AXIC di kawasan Jabodetabek.
Berita | 18 June 2017

Walau Xenia dan Sigra terbilang laris, tapi tidak mencatat penjualan terbesar. Apa model terlaris Daihatsu sekarang?
Berita | 12 June 2017

Daihatsu merekondisi 8 mobil 'tua' milik konsumennya di Solo secara gratis. Bahkan mereka mendapat mobil pengganti selama Daihatsu-nya menjalani rekondisi.
Berita | 13 May 2017

Bus New Viero ini mampu mengangkut penumpang hingga 40 orang, termasuk pengemudi jika dibangun di atas sasis Mercedes-Benz OF-917. Bus ini membuat Rahayu Santosa memiliki varian lebih lengkap.
Berita | 8 May 2017

New Viero Midi sangat cocok diaplikasikan pada sasis yang memiliki dua ukuran wheel base, 5,3 meter dan 4,2 meter, dipamerkan di Mercedes-Benz Indonesia Commercial Vehicle Expo 2017
Bus | 8 May 2017

Mercedes-Benz menyediakan area test drive di sisi selatan Hall 10 ICE BD City. Sensasi berkendara ini bisa dirasakan oleh pengunjung.
Berita | 8 May 2017

All New Triton GLX 4x2 Single Cabin Hi-Rider tersedia dalam varian Pick Up dan Cab Chassis. Varian Cab Chassis membuat pick up bermesin diesel ini fleksibel untuk dibuatkan karoseri.
Pikap | 2 May 2017

Agar bisa mengasup bahan bakar biosolar, sistem bahan bakar Chevrolet Colorado telah disempurnakan untuk menjamin kinerja jangka panjang dan daya tahan optimal.
Pikap | 2 May 2017
