Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Bustruck.id. All rights reserved.
Beranda Mobility Truk

Mitsubishi Fuso Canter Listrik Jadi Basis Truk Sampah Canggih

Truk
Minggu, 9 Agustus 2020 12:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Lewat ajang Fuso Future Solutions Lab, belum lama ini Mitsubishi Fuso Truck and Bus Corporation (MFTBC) menampilkan dua truk konsep multifungsi di kantor pusatnya di Kawasaki, Jepang.

Kedua unit tersebut adalah truk rescue Canter Athena dan truk sampah masa depan, ECanter SensorCollect. Untuk Canter Athena sudah sempat kita bahas, hal berbeda pada ECanter SensorCollect. Yuk, kita tengok.  

Seperti disebut sebelumnya, fungsi kendaraan ini adalah sebagai pengangkut sampah dengan basis truk listrik eCanter. Tapi bukan sekadar pengangkut listrik, karena ECanter SensorCollect sudah dilengkapi sederet fitur canggih.

BACA JUGA

Teknologi tersebut diklaim mampu untuk menambah efisiensi pekerja pengumpul sampah. Serta lebih efektif untuk beroperasi dengan aman setiap hari.

"Kami akan terus mengembangkan produk inovatif untuk memenuhi kebutuhan pelanggan dan masyarakat dengan teknologi canggih,” kata Aydogan Cakmaz, Wakil Presiden Senior dan Kepala Teknik Produk MFTBC.


Tags Terkait :
Mitsubishi Fuso Canter ECanter SensorCollect Fuso ECanter SensorCollect Truk Listrik
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Pikap
Amunisi Mitsubishi L300, Juara Tiga di Kuartal Pertama 2023

1 tahun yang lalu


Pikap
Mitsubishi Colt Gen I, Cikal Bakal Pikap Tiga Berlian Di Indonesia

4 tahun yang lalu


Pikap
Mitsubishi L300 (1) 'Dinosaurus' Legenda Angkutan Orang Dan Barang

4 tahun yang lalu

Berita
Mitsubishi : Hadirkan Kendaraan Niaga Legendaris di GIICOMVEC

6 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

7 jam yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

9 jam yang lalu


Bus
Inilah Golongan Penumpang Yang Digratiskan Naik Transjakarta

10 jam yang lalu


Truk
Luar Biasa, Truk Rem Blong Minta Darah Lagi !!

13 jam yang lalu


Truk
Hino Serahkan Truk Seri 300 Untuk Universitas Negeri Yogyakarta

1 hari yang lalu