Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Chery Rilis Tes Tabrakan Tiggo 8 Yang Dijual di Indonesia

Berita
Sabtu, 14 Desember 2024 20:52 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
Chery Tiggo 8 crash test.


OTODRIVER - Chery merilis rekaman video tes tabrak SUV andalannya yaitu Tiggo 8. Rangkaian pelaksanaan uji tabrak mobil ini dilakukan di laboratorium milik Chery yang berada di Wuhu, China.

Dalam uji tabrak model tersebut, dilakukan menggunakan boneka realistis yang diposisikan sebagai pengemudi.

"Kami sangat bangga, khususnya pada Tiggo 8, dengan hasil uji tabrak yang sangat baik pada video pengenalan laboratorium uji tabrak canggih milik Chery ini," kata Kepala Pemasaran PT Chery Sales Indonesia Mohamad Ilham Pratama kepada media nasional.

BACA JUGA
Standar keselamatan untuk penumpang tinggi. Foto: Chery Tiggo 8

Laboratorium uji tabrak milik Chery Auto selesai dibangun tahun 2023. Pembangunan fasilitas seluas 32.000 meter persegi itu menghabiskan investasi sebanyak 150 juta RMB atau sekitar Rp 330 miliar. Fasilitas pengujian tersebut dirancang sebagai pusat keunggulan dalam pengembangan kendaraan yang aman dan andal. 

Chery Tiggo 8 saat ini menjadi salah satu produk yang dijajakan di Indonesia. (AB)

Apa satu hal yang paling utama untuk Anda dalam memutuskan beli mobil baru?

Membeli mobil adalah komitmen jangka panjang sehingga memilih mobil baru merupakan suatu hal penting.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Cherry Tiggo 8 Mobil Baru Chery Harga Chery Tiggo 8 Fitur Baru Chery Spesifikasi Mobil Chery
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Chery Rilis Tes Tabrakan Tiggo 8 Yang Dijual di Indonesia

2 hari yang lalu


Berita
Tak Selamanya Harga Chery Tiggo 8 Berada Di Rp 300 Jutaan

1 bulan yang lalu


Berita
Harga Setara, Pembeli Chery Omoda 5 dan Tiggo 7 Pro Punya Karakter Yang Berbeda

1 tahun yang lalu


Berita
Chery Andalkan Tiggo 4 Pro Sebagai Pesaing HR-V, Simak Bocoran Spesifikasinya

3 tahun yang lalu


Berita
Citroen C3 Versi Penyegaran Hadir 2025, Harga Di Bawah Rp 200 Juta

2 hari yang lalu


Berita
Membandingkan Dimensi, Performa Mesin dan Harga Jetour X70 Plus dengan Chery Tiggo 8

2 hari yang lalu


Berita
Minat Dengan Chery J6? Siapkan Kocek Rp 600 Jutaan

3 minggu yang lalu


Berita
Penjelasan Chery Kasih Harga Rp 300 Jutaan Pada Chery Tiggo 8

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Ford Luncurkan Next Generation Ford Ranger XL, Entry Level Terkuat Di Indonesia

8 jam yang lalu


Berita
Setelah Resmi Mengaspal, Geely Bakal Rakit Mobilnya Di Indonesia

10 jam yang lalu


Bus
Ini 15 Golongan Penumpang Yang Gratis Naik Transjakarta

14 jam yang lalu


Mobil Listrik
Denza Z9 GT Siap Mengekor Di Belakang D9?

15 jam yang lalu


Berita
Awali 2025, Wuling Gelar Pameran dan Test Drive Jakarta Utara, Tawarkan Banyak Promo Menarik

16 jam yang lalu