Beranda Berita

Sudah Dapat Subsidi, Ioniq 5 Akan Turun Harga dengan Baterai Lokal

Berita
Senin, 5 Juni 2023 13:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar
Berita - Sudah Dapat Subsidi, Ioniq 5 Akan Turun Harga dengan Baterai Lokal


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Hyundai Ioniq 5 merupakan salah satu mobil listrik yang dapat bantuan subsidi dari pemerintah, dimana setiap pembeli otomatis bakal dikurangi PPN-nya 10 persen sebagaimana kebijakan berlaku. Tidak hanya itu dengan dibangunya pabrik sistem baterai (battery system) Hyundai pertama di Indonesia yang berlokasi di Cikarang, Bekasi, Jawa Barat bisa dibilang harga Ioniq 5 akan menjadi turun.

Hal itu disampaikan President Director Hyundai Energy Indonesia (HEI), Changoug Hong dengan menggunakan baterai buatan lokal akan membuat Ioniq 5 jadi lebih murah. "Sebelum adanya pabrik baterai, ada yang namanya biaya impor yang harus dibayar. Sekarang, Hyundai ada di Karawang dan pabrik baterai assembly (BSA) berada di Cikarang, pasti harganya akan turun," kata Hong. 

Hong juga belum bisa memastikan bakal turun berapa persenkah baterai mobil listrik buatan Hyundai. Karena pabrik saat ini sedang dalam tahap pembangunan.

BACA JUGA

Perlu diketahui, pabrik baterai tersebut dibangun dengan investasi sebesar 60 juta dolar AS jika dirupiahkan sekitar Rp900 miliar dan akan memulai produksi massal pada paruh pertama tahun 2024. Bisa dibilang akan ada perubahan harga mobil listrik yang saat ini dijual Rp 748 - 859 juta pada tahun 2024, di mana baterai buatan lokal sudah terpasang pada Ioniq 5.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Hyundai Ioniq 5 Baterai Mobil Listrik Harga
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Hyundai Siap Merilis 3 Sampai 5 Model Baru Lagi, Stargazer Facelift Duluan

12 jam yang lalu


Berita
Hyundai Ioniq 5 Hanya Dijual 50 Unit, Ini Bedanya

1 hari yang lalu


Berita
Selama Ramadhan Hyundai Gowa Tawarkan Bunga 0% Untuk Pembelian Ioniq Dan Stargazer

4 hari yang lalu


Berita
Biaya Sewa Honda e:N1 Rp 22 Juta Sebulan, Setara Sewa Toyota Fortuner Hingga Denza D9

1 minggu yang lalu


Terkini

Tips
Awali Perjalanan Mudik Dengan Cek Kondisi Tapak Ban

7 jam yang lalu


Berita
Tim Formula 1 Mercedes-AMG Petronas Dengan Adidas Mulai Jual Merchandise Resminya Di Indonesia

7 jam yang lalu


Berita
Setelah Laku Ribuan Unit, Kini Geely Berencana Bikin 40 Dealer Sepanjang 2025

8 jam yang lalu


Mobil Listrik
BYD Siapkan Ribuan Super Flash Charger, Isi Baterai Secepat Isi Bensin

8 jam yang lalu


Berita
Catat!! Ini Nomor Kontak Darurat Selama Perjalanan Mudik

11 jam yang lalu