Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Honda WR-V Laris Bukukan 2.500 Unit Pemesanan, Tipe Ini Yang Paling Diburu Konsumen

Berita
Selasa, 20 Desember 2022 14:30 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Belum genap dua bulan peluncurannya, Honda mengabarkan berita baik perihal WR-V yang ternyata laris di pasaran. Mobil yang disebut-sebut Adik BR-V ini, mampu menyaingi Daihatsu Rocky dan Toyota Raize dengan angka 2.580 unit pemesanan.

"Pemesanan 2.580 per kemarin," kata Business Innovation and Sales & Marketing Director PT Honda Prospect Motor Yusak Billy.

Soal varian, Honda WR-V tipe RS CVT lah yang paling banyak diminati konsumen. Dari jumlah pemesanan untuk mobil yang baru dikirimkan ke diler-diler pada 10 Desember lalu itu, setengahnya memilih varian RS CVT.

BACA JUGA

Ia menambahkan Indonesia adalah negara pertama yang meluncurkan WR-V secara global karena pasar Sport Utility Vehicle (SUV) di negara ini terus tumbuh dari tahun ke tahun.

Pada peluncuran November lalu, ia mengatakan WR-V dibuat untuk menyasar kalangan muda dengan rentang usia 22 hingga 40 tahun yang memiliki semangat yang menggelora untuk mencapai keinginannya.

PT HPM meluncurkan Honda WR-V dengan rentang harga mulai yang terendah adalah Type E CVT dengan harga Rp 271.900.000, untuk Type RS CVT dibanderol Rp 289.900.000 dan yang tertinggi adalah Rp 309.900.000.


Tags Terkait :
Honda WR-V
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
Hyundai Venue Lawan Honda WR-V Segera Hadir? Ini Kata Pihak Hyundai

1 minggu yang lalu

Berita
Test Drive Dan Test Ride Di GIIAS Semarang 2024, Janjikan Sensasi Kendaraan Impian

3 minggu yang lalu

Berita
Nissan Magnite Facelift Meluncur Di India

1 bulan yang lalu


Berita
Honda Malaysia Luncurkan City Special Edition, Bagaimana Dengan Di Indonesia?

1 bulan yang lalu

Berita
Mitsubishi Xpander Laris Manis di Malaysia Sampai Siapkan Model Facelift 2024, Beda Nasib Dengan Honda BR-V

2 bulan yang lalu


Berita
Honda Boyong e:N1 Dan StepWGN Di GIIAS Surabaya 2024, Ada Juga Promo-Promo Menarik

2 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga HONDA Terbaru (Agustus 2024)

2 bulan yang lalu


Berita
Melihat Rapor SPK Toyota, Honda, Dan Wuling Selama GIIAS 2024

3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Mobil Listrik Offroad Pertama Chery J6 Resmi Diluncurkan, Harganya Mulai Rp 490 Juta

32 menit yang lalu


Berita
MG G90, Baru Hadir Untuk Tahap Perkenalan Di GJAW 2024

2 jam yang lalu


Berita
KIA EV3, Di GJAW 2024 Baru Tahap Perkenalan

10 jam yang lalu


Berita
Selama GJAW 2024, Nissan Beri Diskon Hingga Rp 75 juta

10 jam yang lalu


Berita
Honda Tawarkan Bunga 0 persen Hingga Grand Prize Trip Ke Vietnam Untuk Penjualan Selama GJAW 2024

13 jam yang lalu