Beranda Berita

Bank Australia Tolak Beri Kredit Untuk Beli Mobil Konvensional

Berita
Rabu, 24 Agustus 2022 20:55 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko
Berita - Bank Australia Tolak Beri Kredit Untuk Beli Mobil Konvensional


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Mobil ramah lingkungan semakin mengerucut pada mobil listrik penuh. Hal ini pun semakin mendapatkan dukungan dari berbagai pihak termasuk dari kalangan perbankan.

Bank Australia mendorong calon pemilik mobil untuk beralih ke EV dan ekstrimnya mereka menolak menawarkan pinjaman untuk pembelian kendaraan internal combustion engine atau mesin bakar setelah 2025.

Dikutip dari Fox Bussines, bank yang punya 185.000 pelanggan ini, mengatakan tidak akan lagi meminjamkan uang kepada orang-orang untuk membeli mobil, truk, dan SUV bermesin pembakaran. Mereka mengatakan tak ingin mengunci pelanggannya ke dalam emisi karbon yang lebih tinggi dan biaya operasional yang semakin mahal.

BACA JUGA

“Pengumuman kami hari ini adalah awal dari percakapan dengan pelanggan kami dan sinyal ke pasar yang lebih luas bahwa jika Anda mempertimbangkan untuk membeli mobil baru. Anda harus berpikir serius tentang kendaraan listrik, baik untuk dampaknya terhadap iklim dan untuk masa pakainya. penghematan biaya,” kata Sasha Courville, chief impact officer Bank Australia

P


Tags Terkait :
Bank Australia ICE EV
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Bank Australia Tolak Beri Kredit Untuk Beli Mobil Konvensional

2 tahun yang lalu


Mobil Listrik
F-150 Lightning Bisa Gantikan Fungsi Genset Rumah Selama 3 Hari

3 tahun yang lalu


Berita
Selain EV, Toyota Buktikan Serius Menggarap Mobil Hydrogen

3 tahun yang lalu


Bus
Masih Ada Kesempatan Buat Daftar Mudik Gratis BRI Dan Pertamina

1 hari yang lalu


Bus
Ini Lokasi Halte Transjakarta Yang Menyediakan Buka Puasa Gratis

1 hari yang lalu


Bus
Ketahui 15 Golongan Masyarakat Yang Berhak Mendapatkan Pelayanan Gratis Naik Transjakarta

1 hari yang lalu


Bus
Awas Kartu Layanan Gratis Transjakarta Bisa Diblokir

1 minggu yang lalu


Bus
Daftar Mudik Bareng Naik Bus Warga Jateng Di Jabodetabek Dibuka 24 Februari 2025

1 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Hanya Dijual 5 Unit di Indonesia, Inilah Ciri Khas Mazda MX-5 35th Edition Berbanderol Rp 973 Juta

15 jam yang lalu


Berita
Diprediksi Ada 6,9 Juta Kendaraan Lewat Tol Saat Mudik 2025, 1.300 Petugas Dipersiapkan Dari Tim Rescue Hingga Derek

16 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Siap Diperluas Hingga Transjabodetabek

18 jam yang lalu


Bus
Jelang Puncak Musim Lebaran Hino Bikin Pelatihan Cegah Laka

18 jam yang lalu


Berita
Daftar Lokasi SPBU Pertamina “COCO” Di Jabodetabek

1 hari yang lalu