Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Mitsubishi Outlander PHEV Generasi Terbaru Resmi Debut Dunia

Mitsubishi Outlander PHEV genersi terbaru resmi melakukan debutnya.
Berita
Senin, 1 November 2021 10:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Mitsubishi Outlander PHEV generasi terbaru resmi melakukan debutnya. Mobil ramah lingkungan ini akan dipasarkan di Jepang untuk pertama kalinya dan Australia serta New Zealand sebagai negara destinasi selanjutnya.

Tentunya karena ini merupakan generasi terbaru pastinya desain berubah secara keseluruhan. Bisa dilihat di bagian eksteriornya desainnya mengotak dan tampak lebih berotot.

Tampak jelas, desain depan Outlander ini menggunakan bahasa desain terbaru Mitsubishi dengan ciri khas 'Dynamic Shield'-nya. Lalu model lampu utama serta lampu kabut pun dibuat bertingkat dan mencirikan bahasa desain Tiga berlian itu.

Bagian sampingnya, Outlander terbaru ini dari samping tampak lebih atletis dibandingkan dengan versi sebelumnya. Tampilan Outlander  kian menaik berkat hadirnya pelek berukuran 20 inci serta fender tipis yang membuat kesan SUV-nya sangat kuat.

Sedangkan tampak belakangnya, melihat Outlander terbaru ini terlihat lebih tegas berkat penggunaan lampu LED barunya serta desain bemper yang lebih kekar.

Interior All New Outlander ini pun mendapat sentuhan baru. Terlihat dari desain dashboard, layar multimedia yang baru, layar instrumen kluster yang tampak sangat modern, serta shifter-nya pun mendapat ubahan dari segi desain. Serta, ruang kabin didominasi oleh warna oranye.

Untuk mesinnya, Outlander PHEV mengandalkan jantung pacu konvensional 2.400 MIVEC 4 silinder dengan tenaga 132 Hp serta torsi 195 Nm. Sedangkan motor listrik depannya memiliki daya 115 Hp torsi 255 Nm dan 135 H dan torsi 195 Nm. Tanpa mesin konvensionalnya, Outlander PHEV mampu berjalan sejauh 87 km berkat baterainya yang memiliki kapasitas 13,8 kWh.


Tags Terkait :
Mitsubishi Outlander PHEV
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Lamborghini Aventador Raffi Ahmad Pakai Cat Karya Anak Bangsa

Dalam gelaran IMX 2025, ada Lamborghini Aventador Raffi Ahmad yang dimodifikasi dan menggunakan cat spider yang membuatnya tampil memukau.

1 bulan yang lalu


Berita
Demi Mengimbangi Veloz, Stargazer Dan Ertiga, Mitsubishi Lakukan Penyegaran Pada Xpander

Untuk pertama kalinya Xpander mendapatkan update yang membuatnya sejajar dengan Xpander Cross. Intip spesifikasinya di sini.

5 bulan yang lalu


Berita
Suzuki Fronx Untuk Pasar Indonesia Pakai Baut Roda 4 Atau 5? Ini Prediksi Kami

Kemungkinan Indonesia dapat jatah Fronx dengan 4 baut.

7 bulan yang lalu


Berita
Dewa United Motorsport X MSRT, Team Anyar Yang Berambisi Tebar Prestasi Di Ajang Reli 2025

Tim Dewa United Motorsports X MSRT akan jadikan tahun 2025 sebagai ajang prestasi mereka untuk tampil sebagai sebagai juara nasional dalam ajang Kejurnas Rally dan Kejurnas Sprint Rally 2025.

7 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Geely EX2 Resmi Dijual Dengan Harga Mulai Rp 229 Jutaan

Geely EX2 resmi dilepas di harga Rp 229,9 juta untuk tipe PRO dan Rp 259,9 untuk MAX.

46 menit yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Menggelinding Di Jalanan Indonesia, Inilah Beberapa Keunggulannya

Geely EX2 diperkirakan akan dijajakan dengan harga Rp 233-275 juta.

4 jam yang lalu


Berita
Lepas Tidak Tumpang Tindih Segmen Dengan Sesama Merek Dalam Chery Group

Masing-masing merek punya karakter utama yang tercermin pada spesifikasi, desain, serta potensi performa.

6 jam yang lalu


Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

9 jam yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

11 jam yang lalu