Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Bertambah Lagi Komunitas Mobil Berdasarkan Kesamaan Warna

Adalah Nation of Silver (NOS), sebuah komunitas khusus mobil warna silver yang belum lama ini resmi terbentuk. 
Berita - Rabu, 27 Desember 2017 06:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Bukan cuma kesamaan merek maupun jenis, sebuah komunitas mobil juga bisa terbentuk dari kesamaan warna. Adalah Nation of Silver (NOS), sebuah komunitas khusus mobil warna silver yang belum lama ini resmi terbentuk. 

"Latar belakang kami sebenarnya kesamaan warna mobil yang menyatukan visi dan misi, jadi kami memiliki visi dan misi yang condong ke arah charity dan dapat dirasakan manfaatnya oleh warga sekitar. Jadi kami mencoba untuk menjalin sebuah keluarga dan bisa mencakup yang lebih luas dengan asas bermanfaat, tapi lebih banyak charity-nya," ungkap Rio Marta, sebagai Ketua Umum Nation of Silver dalam siaran pers (26/12).

BACA JUGA

Meski belum lama terbentuk, namun NOS sudah punya anggota sebanyak 60 member. Jumlah tersebut pun tidak hanya tersebar di wilayah Jakarta saja, namun sudah ada di beberapa daerah seperti Surabaya, Balikpapan dan Lampung. 

Untuk bisa bergabung bersama NOS, calon anggota harus mengikuti beberapa persyaratan yang ditetapkan oleh NOS. Tentu syarat utamanya adalah memiliki mobil dengan kelir silver. Yang kedua adalah memiliki rasa kekeluargaan yang erat.

Dalam waktu dekat NOS akan mengadakan rapat kerja untuk memantapkan kegiatan yang bermanfaat. "Seperti donor darah gratis dan akan ada juga agenda menjelajah ke pelosok, serta memberikan bantuan dalam bentuk buku pelajaran. Sementara agenda lainnya adalah touring, kopi darat dan kontes-kontes," tutup Rio.


Tags Terkait :
Komunitas
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Komunitas Mobil Ramaikan Hari Terakhir GIIAS Semarang 2024

1 minggu yang lalu


Mobil Listrik
Paten Desain BYD Ocean-M Masuk Indonesia, Garapan Mantan Desainer Alfa Romeo

1 minggu yang lalu


Berita
GIIAS Semarang 2024 Jadi Ajang Edukasi Generasi Muda dan Guyup Komunitas Otomotif

1 minggu yang lalu


Berita
Honda Culture Indonesia, Pestanya Para Pemilik Honda di Indonesia

2 minggu yang lalu


Berita
GIIAS Semarang 2024 Hadirkan Beragam Acara Dan Program Menarik

2 minggu yang lalu


Berita
Impresi Komunitas AXIC Dalam Kumpul Sahabat Daihatsu Sidoarjo

2 minggu yang lalu


Berita
Keseruan Daihatsu Kumpul Sahabat Edisi Sidoarjo (20 FOTO)

2 minggu yang lalu


Berita
Komunitas Motor Keren Turut Meramaikan Daihatsu Kumpul Sahabat Sidoarjo

3 minggu yang lalu


Terkini

Berita
BAIC BJ40e Extended Range Segera Meluncur Di Cina

23 menit yang lalu


Berita
Diklaim Lebih Aman, Baterai UABS Resmi Diproduksi Di Indonesia

8 jam yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Suzuki eVitara, Calon Rival Hyundai Kona Electric

12 jam yang lalu


Komparasi
BAIC BJ80 Vs Mercedes-Benz G-Class. Seberapa Mirip Dimensi Dan Spesifikasinya?

18 jam yang lalu


Berita
Suzuki eVitara Debut Dunia, Versi Nyata Dari eVX Concept

22 jam yang lalu