Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Hyundai Tawarkan Program Garansi Baru

Untuk bisa memberikan rasa aman, Hyundai Mobil Indonesia (HMI) melakukan peningkatan layanan dengan menghapus batasan kilometer pada garansi kendaraan yang mulai dijual tahun 2016.
Berita
Sabtu, 20 Februari 2016 08:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Untuk bisa memberikan aman dan keyakinan lebih pada mobilnya, PT Hyundai Mobil Indonesia (HMI) melakukan peningkatan layanan dengan menghapus batasan kilometer pada garansi kendaraan yang mulai dijual tahun 2016. Maksudnya, mobil yang akan dibeli oleh calon konsumen per tahun 2016 dilindungi oleh garansi selama tiga tahun tetapi tidak lagi dibatasi 100.000 km. Artinya, apabila sudah lebih dari 100.000 km tetapi belum mencapai 3 tahun, tetap dilindungi oleh garansi tersebut.

“Jaminan itu untuk yang sifatnya bisa habis karena pemakaian, seperti aki, ban, atau kampas rem. Kami garansi mesin, bodi, transmisi, kecuali sistem elektronik hanya dua tahun,” jelas Hendrik Wiradjaja, Deputy Marketing Director HMI.

Sistem garansi baru ini hanya berlaku untuk model impor, sedangkan H-1 yang dirakit di pabrik Hyundai di Bekasi tetap menggunakan sistem layanan yang sama yaitu garansi 5 tahun.

Program ini merupakan keputusan Hyundai Motor Company (HMC) dan memang di Indonesia sebagian besar produknya diimpor dari Korea Selatan. Dengan adanya program baru ini malahan semakin mendukung strategi HMI yang memiliki rencana untuk meluncurkan empat produk baru tahun ini, dan santa fe facelift adalah yang paling pertama diluncurkan pada 2016 ini.

BACA JUGA


 


Tags Terkait :
Hyundai Program Garansi
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Trade In Dengan Model Baru Hyundai, Salah Satu Program Menggiurkan di GJAW 2025

Melayani pembelian secara tunai dan ada pilihan pembiayaan Syariah, menerima juga mobil terdampak banjir.

1 hari yang lalu


Berita
Permata Bank GJAW Tawarkan Program Pembiayaan Menarik Di Akhir Pekan

GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) bakal berlangsung 21 – 30 November 2025. Ada beragam program menarik yang ditawarkan. Berikut lengkapnya.

5 hari yang lalu


Berita
myHyundaiCare Diperkuat, Hadirkan Asuransi Mobil Listrik dan Kemudahan Pembelian

Dalam kesempatan yang sama, Hyundai bersama Asuransi Sinar Mas juga menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) untuk menghadirkan produk asuransi khusus.

2 bulan yang lalu


Berita
Hyundai Bangun Ekosistem EV Menyeluruh untuk Pengalaman Berkendara yang Aman dan Nyaman

Hyundai terus menghadirkan ekosistem EV yang menyeluruh di Indonesia.

3 bulan yang lalu


Berita
Tengok Skema Kredit Hyundai Palisade 2025, Uang Mukanya Dapat Creta Baru

Dibanderol dengan harga di atas Rp 1 miliar, bukan berarti semua konsumen SUV mewah, Hyundai Palisade 2025 bakal membeli secara tunai.

5 bulan yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Hybrid Meluncur, Program Pembelian Murah Dan Trade In Ditawarkan

Hyundai Palisade terbaru memiliki desain yang menarik. Pantas saja bila banyak calon konsumen yang kepincut dengan mobil ini.

5 bulan yang lalu


Berita
Selama Ramadhan Hyundai Gowa Tawarkan Bunga 0% Untuk Pembelian Ioniq Dan Stargazer

Selain bunga cicilan 0%, konsumen juga bisa memilih down payment rendah.

8 bulan yang lalu

Berita
Dari Free Towing Hingga Diskon Spare Part, Inilah Beberapa Program Pabrikan Untuk Konsumen Terdampak Banjir

Bagi para konsumen setia Hyundai, Mitsubishi dan Suzuki yang mobilnya terdampak banjir. Ada program yang bisa Anda manfaatkan saat ini.

8 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

5 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

9 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

10 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

13 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

13 jam yang lalu