Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

BMW M Series Akan Hadir Dengan Mesin Hybrid

Masa depan BMW M Series akan disongsong dengan mesin hybrid. Hal ini dilakukan untuk menekan emisi dan meningkatkan performa kendaraan.
Berita
Selasa, 9 Februari 2016 14:00 WIB
Penulis : Jeffry Yanto Sudibyo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BMW Motorsport melahirkan BMW M Series sebagai sedan sport dengan tenaga yang besar di kelasnya. Para konsumen BMW juga sangat menyukai hal tersebut. Pasalnya, M Series memang tercipta untuk penggila kecepatan dengan raungan mesin yang buas. Namun, bagaimana jika M Series di masa depan menggunakan mesin hybrid?

"Pelanggan kami memang tidak tertarik berkendara tanpa mesin pembakaran. Mereka ingin tahu apakah perubahan ini akan membantu kinerja," ujar Dirk Hacker, Vice President BMW M, seperti dilansir Auto Express, saat Detroit Auto Show, Januari lalu.

Nah, pabrikan asal Jerman yang sukses memenuhi kebutuhan balap BMW pada 1970 silam ini siap membuktikan pada konsumenya. Bahwa teknologi hybrid akan tetap menjadikan kendaran bukan hanya rendah emisi, tapi lebih cepat dan responsif. 

Dilansir Worldcarfans (8/2) lalu, Dirk Hacker menegaskan bahwa masa depan kendaraan dengan performa tinggi adalah hybrid, teknologi ini akan digunakan tidak hanya untuk mengahasilkan emisi CO2 yang lebih rendah, tapi, untuk membuat mobil lebih cepat dan lebih responsif.

BACA JUGA

Dengan catatan divisi M akan menyiapkan motor listrik yang cocok untuk tersemat pada ruang dapur pacu M series nantinya. "Kami harus melihat motor listrik apa yang cocok untuk diintegrasikan kedalam mobil sport," tutupnya.


Tags Terkait :
BMW BMW M Hybrid
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
BMW All-New X3 Resmi Meluncur, Harga Rp 1,369 Miliar (20 FOTO)

BMW X3 generasi terbaru resmi diluncurkan di Indonesia.

5 bulan yang lalu


Berita
Intip Safety Car BMW Di Moto GP 2024 Mandalika

Moto GP 2024 kembali dihelatdi Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat

1 tahun yang lalu


Berita
BMW Luncurkan 4 Model Baru Sekaligus

BMW resmi meluncurkan 4 modelnya di Indonesia. Mereka adalah Seri-5 520i M Sport, BMW i5 M60, XM 50e, dan juga Seri-4 facelift.

1 tahun yang lalu


Berita
BMW M5 G90 Resmi Debut Dunia, Bobot Hampir 2,5 Ton

BMW M5 generasi terbaru resmi melakukan debut dunianya.

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

10 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

18 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

1 hari yang lalu