Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Siap-siap, Ferrari Testarossa Miami Vice Bakal Dilelang

Bagi penggemar serial TV 80-an Miami Vice, pasti tahu Ferrari Testarossa putih yang digunakan oleh Don Johnson. Nah, mobil ini akan dilelang Agustus nanti.
Berita
Kamis, 9 Juli 2015 14:20 WIB
Penulis : Adiyasa Prahenda


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Ferrari 512 TR Testarossa, begitulah mobil yang menjadi ikon dari serial yang terkenal dengan daerah Miami serta dua polisinya, Don Johnson alias Sonny Crockett. Kebetulan mobil yang digunakan sebagai properti syuting tersebut bakal dilelang oleh Monterrey Auction.

Bahkan, detail mobilnya sendiri masih sama dengan kondisi saat syuting Miami Vice. Ferrari ini juga sudah diperiksa keabsahan serta keasliannya. 

Testarossa putih ini memiliki tenaga mencapai 390 dk dari mesinnya berkapasitas 4.900 cc dengan gearbox manual 5-speed. Terasa rendah untuk ukuran saat ini, namun bukan itu poinnya. Ia tetap mampu membuat kolektor mobil akan berusaha membeli dengan harga yang sangat tinggi. Selain itu, hanya satu unit di seluruh dunia, menjadikan mobil ini sangat langka dan pastinya memiliki nilai historis yang tak bisa dihilangkan begitu saja. 

Bagi yang gemar menonton serial Miami Vice, bisa saja mengikuti lelang tersebut dan memboyong Ferrari Testarossa putih. Mungkin anda bisa bergaya ala Sonny Crockett. Bahkan, bisa saja Anda meniru aksi mereka. Bila kami mendapatkan cara bagi orang Indonesia ikut lelang itu, akan segera diinfokan.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Ferrari Testarossa Miami Vice
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Ferarri Testarossa Dari Film 'Miami Vice' Dilelang !

Ferarri Testarossa yang menjadi tunggangan utama di film 'Miami Vice' mulai dilelang. Mobil yang khusus dirancang untuk film ini akan dijual pada masyarakat.

10 tahun yang lalu

Berita
Siap-siap, Ferrari Testarossa Miami Vice Bakal Dilelang

Bagi penggemar serial TV 80-an Miami Vice, pasti tahu Ferrari Testarossa putih yang digunakan oleh Don Johnson. Nah, mobil ini akan dilelang Agustus nanti.

10 tahun yang lalu


Berita
Versi Terbaru Ferrari 849 Testarossa Resmi Diluncurkan, Simak Spesifikasinya

Ferrari 849 Testarossa resmi diluncurkan di Thailand. Kami melihat langsung kembalinya sang legenda.

1 minggu yang lalu

Mobil Listrik
Akhirnya Ferrari Punya Mobil Listrik, Intip Spesifikasi Elettrica

Ferrari akhirnya resmi membuka tabir mobil listrik pertamanya yang diberi nama Elettrica.

1 bulan yang lalu


Berita
Kenapa Pengganti SF90 Bernama 849 Testarossa?

Ada alasan mengapa Ferrari menamakan pengganti SF90 dengan sebutan 849 Testarossa.

2 bulan yang lalu


Berita
Ferrari Testarossa Lahir Kembali, Kami Saksikan Langsung

Ferrari akhirnya merilis kembali nama Testarossa. Ini liputan langsung kami di Italia.

2 bulan yang lalu


Berita
Maradona Dan Testarossa, Sepenggal Kisah Sang Bintang Dan Mobil Hitam Idamannya.

Maradona ingikan Testarossa berkelir hitam

5 tahun yang lalu


Berita
Kelahiran Kembali GMC Syclone, Pikap Terkencang Sepanjang Masa

New Syclone dibekali dengan mesin V8 supercharger

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

3 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

4 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

7 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

7 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

8 jam yang lalu